Mobil Listrik Xiaomi SU7, Begini Model dan Fitur Cangghinya
Media Bekasi – Xiaomi, sebagai pionir di industri teknologi, memperkenalkan kendaraan listrik pertamanya di Tiongkok dengan nama Xiaomi SU7.
Setelah melalui dua tahun pengembangan intensif, mobil ini tidak hanya menawarkan fitur kelas atas tetapi juga diyakini mampu bersaing dengan produk sejenis, terutama dengan Tesla.
Desain yang Menawan dan Sentuhan Futuristis
Xiaomi SU7 mengusung desain sedan sporty dengan sentuhan futuristis, menciptakan harmoni antara Porsche Taycan Turbo, Tesla Model 3, dan S.
Halaman Selanjutnya
Diciptakan oleh desainer berpengalaman Li Tianyuan, yang s